Kejahilan tidaklah terangkai hanya dalam satu warna. Sebagaimana ilmu dan pengetahuan memiliki ragam dan bentuk, seperti ini jugalah warna-warni kejahilan itu berwujud. Kita tidak perlu heran ataupun kesal dengan adanya ragam kejahilan, sebab ia adalah fitrah yang mesti terpatri dalam individu-individu tertentu. Akan tetapi, sebagai muslim, kita harusnya geram dan memiliki ghirah terhadap bentuk kejahilan yang dipublikasikan dan dibangga-banggakan, …
Read More »Akhlak
Keutamaan Bulan Dzulhijjah
Keutamaan Bulan Dzulhijjah Pengantar Bulan Dzulhijjah merupakah salah satu bulan haram (bulan suci) yang Allah muliakan. Di dalamnya terdapat berbagai hukum, ketaatan, dan ritual ibadah yang Allah syariatkan. Allah juga menjanjikan pahala berlimpah bagi yang beribadah di bulan ini sesuai dengan tuntunan Rasulullah shallallahu ‘alaihi wassalam. Namun sayang, bulan yang mulia ini banyak disia-siakan oleh kaum muslimin. Mereka …
Read More »Akhlak al-Ulama karya al Aajurri
Seorang ulama tak akan tergiur dengan nafsu duniawi. Fokus yang ada dihadapannya hanyalah rasa takut yang mendalam kepada Allah SWT. Islam memberikan penghormatan terhadap ilmu dan ulama. Betapa tidak, ulama menempati posisi yang strategis dalam Islam. Agama Islam menempatkan para ulama sebagai pewaris para nabi. Sehingga, pendapat dan buah pemikiran ulama merupakan referensi hukum yang patut dijalankan. Bahkan, sebuah pendapat …
Read More »Larangan Menceritakan Mimpi Buruk
Telah diriwayatkan dari Abu Hurairah r.a, dari Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam beliau bersabda, “Jika akhir zaman sudah semakin dekat maka mimpi seorang muslim hampir selalu menjadi nyata dan orang yang paling benar mimpinya adalah orang yang paling jujur ucapannya. Mimpi seorang muslim merupakan satu bagian dari 45 bagian dari kenabian. Mimpi itu ada tiga macam: Mimpi yang baik merupakan kabar …
Read More »Dibolehkannya Memberi Kuniyah Untuk Seorang Wanita Dengan Ummu Fulan Dan Ummu Fulanah
Ketahuilah bahwa semua ini tidak dilarang, dan banyak orang dari golongan tokoh salaf yang utama dari para sahabat dan tabi’in serta orang-orang sesudahnya telah menggunakan kuniyah dengan kuniyah Abu Fulanah. Di antara mereka adalah: Utsman bin Affan radiyallahu ‘anhu, dia mempunyai tiga kuniyah: Abu Amr, Abu Abdillah dan Abu Laila. Di antara mereka juga: Abu ad-Darda` dan istrinya, Ummu ad-Darda` …
Read More »SURAT TERBUKA UNTUK SANG ARTIS
Di masa lalu, umat ini pernah menghasilkan banyak ulama, pemimpin besar, syuhada dan sastrawan. Ketika itu, Barat hanya bisa menghasilkan penyamun, penyeru kejahatan, penyelundup narkotika dan penjagal manusia. Lalu keadaan berubah. Jadilah umat ini menghasilkan artis serta penyanyi. Jadilah Barat menghasilkan inovator, penemu, dokter serta insinyur. Lalu, apa yang telah diperbuat seni terhadap kita? Dan apa pula yang telah kita …
Read More »Jangan Biarkan Pornografi Merenggut Kepolosan Anak-anak Kita
(Oleh-oleh dari Seminar Sex & Financial Planning) Senang sekali pagi tadi (Sabtu, 15/1) dapat berjumpa dengan Bunda Elly Risman dalam seminar “Sex & Financial Planning” di Universitas Paramadina. Meski telat, begitu masuk ruangan, saya sudah disuguhi dengan data dan fakta bahwa anak-anak usia SD di negeri kita tercinta ini sudah banyak yang melakukan seks bebas. Bayangkan, usia SD! Saya hanya …
Read More »Antara Bisnis dan Ukhuwah
Semangat berukhuwah yang menggelora ternyata tak jarang memunculkan masalah. Di antaranya sebuah fenomena, sebagian kaum muslimin, saat melakukan muamalah dengan saudaranya sesama muslim, kurang menjaga komitmen terhadap aturan-aturan syariat. Semangat ukhuwah adalah sebuah keharusan dan tuntutan. Ia adalah nikmat Allah Subhanahu wa Ta’ala yang diberikan kepada siapa saja yang dikehendaki dari hamba-hamba-Nya yang shaleh. Tapi, semangat yang menggelora itu tidak …
Read More »Anak kecanduan pornografi cenderung menarik diri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA–Proses kencanduan pornografi sama dengan proses kencanduan narkoba. Orang yang kecanduan pornografi pun cenderung menyendiri. ”Orang yang sudah kecanduan pornografi menarik diri dari komunitas,” ujar psikolog anak dan keluarga dari Utah Amerika Serikat, Randy Hyde di Jakarta, Jumat (1/10) Randy memaparkan, orang yang kecanduan pornografi menggunakan waktu berlebihan atau tidak tidur. Misalnya menonton situs porno di internet. Dan yang …
Read More »Segeralah Beramal Dalam Detik-DetikYang Tersisa Ini!
Berbicaralah tentang dunia. Bertanyalah tentangnya. Maka jika engkau dituntun untuk menemukan jawaban yang hakiki, engkau akan dituntun pada satu jawaban. Bahwa ia –dunia itu- hanyalah bayangan yang tidak lama lagi akan hilang. Bahwa ia hanyalah setetes air bila dibandingkan lautan luas tak bertepi. Sebanyak apapun yang engkau rengkuh di sini, di dunia ini, maka ia hanya setetes. Oh, tidak. Bahkan …
Read More »