Home » Tag Archives: kisah

Tag Archives: kisah

Kisah indah Ibnu Hajar dengan Seorang Yahudi

Ibnu Hajar rahimahullah dulu adalah seorang hakim besar Mesir di masanya. Beliau jika pergi ke tempat kerjanya berangkat dengan naik kereta yang ditarik oleh kuda-kuda atau keledai-keledai dalam sebuah arak-arakan. Pada suatu hari beliau dengan keretanya melewati seorang yahudi Mesir. Si yahudi itu adalah seorang penjual minyak. Sebagaimana kebiasaan tukang minyak, si yahudi itu pakaiannya kotor. Melihat arak-arakan itu, si …

Read More »

Pengingkaran dan Sifat Lupa Adam

Pengantar Para ahli purbakala pada zaman ini menelusuri kota-kota yang lenyap dan sisa-sisa umat terdahulu agar mereka mengenal kehidupan nenek moyang, mengetahui keadaan dan kondisi mereka. Disamping minimnya informasi yang berhasil mereka gali, ia juga ilmu yang tidak murni sehingga tidak menampakkan hakikat dan tidak menyisir kabut kelam yang menyelimutinya. Ia tidak kuasa menyibak tabir masa lalu yang dalam dengan …

Read More »

Kisah Adam dari buku Syaikh as Sa’di (2)

Ilmu yang sempurna menjadikan kelengkapan Akhlak yang sempurna. Lalu Allah pun ingin memperlihatkan kesempurnaan makhluk ini kepada para malaikat. Dia perlihatkan benda-benda tersebut kepada malaikat seraya berkata kepada mereka: أَنبِئُونِي بِأَسْمَاء هَـؤُلاء إِن كُنتُمْ صَادِقِينَ “Sebutkanlah kepada-Ku nama benda-benda itu jika kamu memang orang-orang yang benar!” (QS. Al-Baqarah [2]: 31). Yakni jika kalian benar pada maksud ucapan kalian sebelumnya bahwa …

Read More »

‘Ibrah Dalam Kisah Para Rasul

Para Nabi dan Rasul ‘alaihimus salaam adalah makhluk-makluk pilihan, para pemimpin kebenaran dan tonggak-tonggak ketakwaan. Allah Subhaanahu Wa Ta’aalaa telah memilih mereka diantara seluruh makhluk-Nya sebagai contoh sempurna bagi kemanusiaan. Mereka juga merupakan teladan bagi orang yang berpegang teguh sehingga kehidupan mereka menggambarkan bentuk-bentuk keimanan yang sebenar-benarnya dalam bentuk kesabaran, keberanian, pengorbanan dan kerelaan.

Read More »

Pengantar Kisah Para Rasul

MUQADDIMAH Allah ‘Azza wa Jalla telah menceritakan kepada kita kisah-kisah yang baik berupa kabar mengenai para Nabi-Nya di dalam kitab-Nya (Al-Qur’an al Karim). Allah Subhaanahu Wa Ta’aalaa menyebutkan sebagai ahsan al qashash “kisah-kisah terbaik”,. Sebutan Allah Subhaanahu Wa Ta’aalaa yang mulia ini menunjukkan bahwa kisah-kisah ini merupakan kisah yang paling benar, paling mengena dan paling bermanfaat bagi para hamba.

Read More »